Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2023

Resume Kesempatan sertifikasi mahasiswa

Gambar
            Mahasiswa yang sudah menyelesaikan jenjang pendidikannya harus mempunyai kompetensi dan bukti kompetensi untuk bisa memiliki daya saing. Kompetensi menjadi hal penting jika ingin masuk ke pasar dunia kerja saat ini. Karena itulah ada lembaga sertifikasi untuk mensertifikasi kompetensi sebuah profesi. “Ketika di dunia kerja tidak hanya ditanya lulusan apa tetapi bisanya apa? Nah pertanyaan bisa apa ini merujuk pada kompetensi yang dimiliki (mahasiswa). Sehingga Unusa menyiapkan Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP),” ujar Ketua Lembaga Sertifikasi Profesi Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (LSP Unusa) Ir Sukemi.      Pria yang kerap disapa Kemi ini menuturkan Unusa mewajibkan setiap lulusannya harus mempunyai sedikitnya 1 sertifikasi. “Kita punya 33 Skema Sertifikasi yang kita tawarkan ke mahasiswa untuk mendukung mahasiswa mendapat jenjang karier yang diinginkan setelah lulus nantinya,” imbuhnya. Kemi menegaskan jika 33 Skema Sertifikasi diberikan kepada mahasiswa yang akan l

Resume Unusa Career Center

Gambar
    Divisi karir di Unusa Career Center (UCC) Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (Unusa) mengambil peran layanan sebagai mediator antara Unusa, industri, dan institusi lain yang memerlukan tenaga profesional. DivisiKarir secara khusus hadir bagi mahasiswa dan alumni Unusa. Saat ini layanan Divisi Karir lebih mencakup pada layanan informasi karir memfasilitasi kebutuhan industri akan tenaga profesional dan memfasilitasi pelamar yang membutuhkan pekerjaan. Perusahaan/Industri dapat melakukan rekrutmen, membuka informasi lowongan kerja, akses database dan berbagai aktivitas karir lainnya. Pelamar dapat mengajukan data untuk memperoleh peluang karir dari magang , pekerjaan pertama sebelum wisuda ataupun peluang karir yang lebih menjanjikan.      Aktivitas yang dikelola oleh Divisi Karir bagi perusahaan, industri dan instansi dan pelamar adalah: 1. RekrutmenAdalah sebuah proses perekrutan kepada mahasiswa dan/atau alumni Unusa oleh pihak dunia kerja, dunia usaha dunia industri (DUDI) yang

Resume Sosialisasi Program LPKS

Gambar
       Lembaga yang menyelenggarakan pelatihan kerja sesuai yang dibutuhan oleh User/Industri/Rumah Sakit/Pelayanan kesehatan di Negara tujuan.      Didirikan dalam rangka memberi kesempatan bagi lulusan perawat untuk berkarier di Luar negeri.Menangkap peluang dan tantangan pasar global pada jabatan formal tenaga profesional (perawat) Link teman: https://zuhdan0221.blogspot.com/

Resume Pelayanan ULC

Gambar
  SYARAT DAN TATACARA PENDAFTARAN A. SYARAT PENDAFTARAN 1. Peserta harus hadir di UNUSA Kampus B, lt.7 CBT, sesuai dengan persyaratan dan jadwal untuk mengerjakan ujian. 2. Peserta mendaftar melalui chat ke Official ULC 3. Peserta bersedia untuk berkomunikasi secara intensif melalui japri atau grup WA dengan panitia tes. 4. Peserta wajib mendaftar terlebih dahulu sebelum mengikut tes yang disediakan oleh UNUSA LANGUAGE CENTER 5. Peserta tidak dapat melakukan pembatalan ujian jika sudah melakukan pembayaran ujian. 6. Biaya yang telah disetorkan tidak dapat diuangkan atau dialihkan pada orang lain. B. CARA PENDAFTARAN: 1. Peserta mendaftar melalui chat ke Official ULC 2. Peserta wajib menyelesaikan proses pembayaran (transfer) dalam waktu 1×24 Jam melalui :     –    Teller Bank     –    Aplikasi Mobile Banking     –    Mesin ATM Bank *Apabila telah memperoleh nomor rekening dan nominal oleh panitia tes 3. Peserta mengisi formulir. Data pada Formulir harus diisi dengan jelas dan seksama.

Resume Proses Pelayanan Kesehatan

Gambar
       Penularan dan penyebaran virus corona antar manusia sangatlah cepat, termasuk penyebaran di Indonesia. Pemerintah Indonesia menerapkan kebijakan pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) untuk menekan penyebaran virus ini. COVID-19 disebabkan oleh SARS-CoV-2, yaitu kelompok virus corona yang menginfeksi sistem pernapasan. Cara pencegahan yang terbaik dengan menghindari faktor-faktor yang bisa menyebabkan terinfeksi virus corona.       Pemeriksaan kesehatan rutin merupakan layanan kesehatan guna pencegahan klinis yang biasanya diberikan dokter ke pasien. Tujuan utama dari Medical Check Up adalah untuk menyaring orang-orang yang berisiko memiliki permasalahan kesehatan. Universitas Nahdlatul Ulama Surabaya (UNUSA) merupakan salah satu perguruan tinggi swasta di kota Surabaya. UNUSA memiliki pegawai yang memiliki risiko permasalahan kesehatan karena sering mengalami paparan zat yang mengganggu kesehatan. Selain itu kelompok pegawai ini merupakan kelompok yang sering melaku

Resume Alur penggunaan dan pelayanan di Perpustakaan

Gambar
  Ketentuan umum 1. Setiap memasuki Perpustakaan pengguna harus membawa KTM 2. Menjaga ketenangan, kesopanan Fasilitas layanan 1. Semua anggota Perpustakaan dapat memperoleh layanan informasi dan menggunakan fasilitas layanan yang ada sesuai dengan ketentuan yang berlaku. 2. Wajib memelihara buku yang dipinjam dengan baik  3. Pengguna yang membawa kunci loker  Alur penggunaan dan pelayanan di Perpustakaan      Setelah menyetor di pengurus perpus, akan diberi kunci loker guna menyimpan dan menaruh barang²    -  Letakkan tas, map, jaket, jas almameter dll di loker yang tersedia    - Isi daftar kunjungan         -  Bisa dengan mencari langsung ke rak buku, atau bisa mencari lewat komputer yang ada di perpus      -  Pengecekan pinjaman buku       -  cek keluar dan mengembalikan kunci loker KTM berfungsi sebagai Kartu Perpustakaan (Mahasiswa) Link teman: https://zuhdan0221.blogspot.com/

Resume Proses regristasi administrasi keuangan dan pembayaran Unusa

Gambar
  Kebutuhan untuk bekerja sama dengan tim sangat diperhitungkan dalam bidang pekerjaan, dikarenakan suatu pekerjaan dapat ditangani secara bersama-sama agar dapat mencapai tujuan yang besar. Selain itu, pekerjaan tersebut juga dapat dikatakan kompleks ketika membutuhkan banyak personil dengan kemampuan yang dimiliki masing-masing untuk menyelesaikannya. Link teman: https://rizkism19.blogspot.com/?m=1

Resume Sosialisasi Learning Management System dan Sistem Informasi Manajemen (SIM) untuk Kesiapan Pendidikan Berbasis Digital di Unusa

Gambar
Pemateri : Direktorat SI Pengertian LMS      LMS adalah (aplikasi) yang dirancang untuk membuat, mendistribusikan, dan mengatur penyampaian materi pembelajaran. Fungsi LMS     LMS dapat membantu para pengajar atau dosen untuk merencanakan dan membuat silabus, mengelola bahan pembelajaran, mengelola aktivitas perkuliahan mahasiswa, mengelola nilai, merekapitulasi presensi kehadiran, berdiskusi ataupun melakukan evaluasi pembelajaran. Keuntungan belajaar dengan memanfaatkan LMS     1. Terintegrasi dengan SIM Akamdemik     2. Waktu belajar jadi lebih efisien karena pembelajaran online dapat diakses dimana saja dan kapan saja.     3. Memudahkan aktifitas kuliah seperti tugas, upload materi, diskusi interaktif     4. Mempermudah dosen untuk mengumpulkan dan menganalisa data hasil perkuliahan mahasiswa dengan waktu yang lebih singkat.     5. metode pembelajaran LMS yang menggunakan beberapa teknologi informasi berupa gambar, suara, animasi, video, dan teks membuat materi pembelajaran lebih m

Resume Pancasila sebagai dasar pembangunan Indonesia Emas

Gambar
  Pemateri: Ema Umiyyatul Chusnah, S.T., M.M.Pd (MKRI) Menggali kembali makna nilai- nilai dari Pancasila sebagai pondasi dan semangat awal untuk memerangi radikalisme dan menuju Indonesia emas 2045.Selain itu pendalaman karakter manusia Indonesia yang berdasarkan pada nilai-nilai Pancasila akan menjadi tameng yang cukup kuat untuk menagkal paham radikalisme. Pancasila dan Pembangunan     Pada hakikatnya Pancasila sebagai paradigma pembangunan nasional mengandung arti bahwa segala aspek pembangunan harus mencerminkan nilai-nilai Pancasila.     Pembangunan Nasional adalah untuk manusia Indonesia,di mana manusia secara kodratnya memiliki kedudukan sebagai makhluk individu dan makhluk sosial.     Manusia memiliki fungsi monodualistis, tidak hanya mengejar kepentingan  dunai tetapi mendapatkan kebahagiaan di akhirat kelak.     Oleh sebab itulah pembangunan nasional hendaklah mewujudkan tujuan tersebut. Peran Nahdlatul Ulama dalam Membangun Moralitas Bangsa Menuju Indonesia Emas     Nasiona

Resume Mahasiswa Unusa dalam generasi Aswaja An-Nahdliyah

Gambar
  Pemateri: KH. Reza Ahmad Zahid - Ponpes Lirboyo Kediri Pengertian ahlus sunnah wal jama'ah - Sunnah secara bahasan : Suatu jalan walaupun tidak diridlai. - Sunnah secara Syara' : Jalan yang diridlai (Allah)  - Sunnah secara Urf : Suatu ajaran yang diikuti secara konsisten oleh para pengikut, baik nabi maupun wali. - Jama'ah : Sekelompok orang yang berkumpul dan bersatu diatas kebenaran yang berdasarkan al-Qur'an dan Hadist - Ahlus Sunnah wal Jama'ah : Golongan yang berpegang teguh dengan Al-Qur'an dan sunnah serta pemahaman dan penerapan para sahabat dalam memahami dan mengamalkan Islam. -  Nahdlatul Ulama : Sebuah organisasi agama Islam yang mengikuti paham Ahlus Sunnah wal Jama'ah dan terbentuk pada tahun 16 Rojab /1 Januari 1926 di surabaya, yang lahir dari pesantren, pendirinya adalah KH. Hasyim Asy'ari beserta para kyai yang lainnya seperti KH. Abdul Wahab Hasbullah, KH. Bisri Syansuri, dan lain-lain. Tradisi NU dalam Madzhab Dalam berakidah mengi

Resume Digital portofolio untuk generasi Rahmatan lil alamin Unusa

Gambar
  Permateri: Mursyidul Ibad, S.KM., M.Kes Portofolio adalah laporan tentang diri kita yang lengkap Kita Harus Membangun Portofolio karena  - Salah satu jalan untuk job interviews - Sebagai performance reviews - Alat untuk negosiasi dan promosi Membangun portofolio digital bisa mneggunakan website atau blog Harus menggunakan website atau blog karena - Dengan blog/web anda bisa melakukan customize desain sesuai dengan yang anda kehendaki - Dapat menghubungkan media sosial,ataupun pihak ketiga di dalam blog kita - Portofolio anda akan masuk dalam pencarian google dengan memaksimalkan SEO - Anda bisa menambahkan media yang sudah anda buat dengan berbagai versi - Mendokumentasi kan hasil karya dan pengalaman yang pernah sudah diraih dengan versi bermacam-macam Cara Membangun Portofolio Digital - Tentukan Arah Hidup Anda - Tentukan Skill Anda - Kembangkan Skill Anda - Perbanyak Latihan dan Proyek - Buat Portofolio menggunakan Blog/Web - Update dan Percantik Blog/Web Anda Membangun portofolio

Resume Peran Mahasiswa Dalam Kepedulian Lingkungan Untuk Kesehatan dan Perwujudan Indonesia Emas

Gambar
  Pernateri:  Muslikha Nourma Rhomadhoni, S.KM., M.Kes. Sejalan dengan  Visi Indonesia Maju dan SDM Unggul, bahwa: Tidak ada cara yang lebih efektif untuk meningkatkan kualitas manusia suatu bangsa dibanding melalui jalur pendidikan. Manusia yang berkualitas itu hanya akan tercipta dari proses pendidikan yang berkualitas pada semua tingkatan, termasuk pendidikan tinggi. Jenjang Sarjana: Semester 1 - Semester 8 Jenjang Diploma: Semester 1 - Semester 6 Definisi Risiko menurut KBBI - akibat yang kurang menyenangkan - (Merugikan, membahayakan) - Dari suatu perbuatan atau tindakan  -Setiap aktivitas akan selalu beriringan dengan risiko -Jangan takut dan jangan panik -kenali risiko -cegah/kendalikan risiko -dan beraktivitaslah seperti biasa Dasar Hukum  Undang-undang  Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945:     UU No1 Tahun 1970 ; pasal 2     UU 17 Tahun 2023, tentang Kesehatan, Pasal 5 Faktor-faktor yang mempengaruhi derajat kesehatan - Faktor Perilaku - Faktor Pelayanan Kesehatan - Fak

Resume Generasi Muda Berintegritas Anti Korupsi

Gambar
  Pernateri: Prof. Dr. Haryono Umar, SE., Ak., M.Sc., CA Korupsi Kasus Korupsi Proyek pengadaan BTS 4G Infrastruktur  7 Tersangka kasus korupsi: Anang Achmad Latif,Galubang Menak, Yohan Suryanto,Mukti Ali,Irwan Hermawan, Johnny G Plate, Windy Purnama Pejabat Terjerat Korupsi Di Masa Pandemi: Edhy Prabowo, Juliari Peter Batubara, Nurdin Abdullah, AA Umbara Sutisna, Juarsah, Ajay Muhammad Priatna, Wenny Bukamo, Ismunandar Negara kita adalah negara pejuang, dan negara kita merdeka diperlukan perjuangan, dan di negara kita terdapat para wali terutama di tanah jawa ada wali 9. Negara Indonesia dikenal sebagai negara maritim.  Tanpa skill kita dapat bekerja Sederet kasus korupsi terbesar di Indonesia contohnya kasus korupsi BTS 4G Kominfo dan negara mengalami kerugian Rp. 8,37 triliun. Dan parah pelaku korupsi memiliki sifat (Bodoh, Buta, Tuli) . Indonesia rusak diakibatkan oleh para koruptor Korupsi ada dikarenakan kesalahan tidak disengaja, kesalahan yang disengaja(kejahatan). Kasus korups

Resume Mahasiswa Unusa Berintelektual dengan anti kekerasan seksual, anti perundungan menjadi remaja asyik tanpa usik

Gambar
Permateri: Hafid Algristian, dr., Sp.KJ - Unusa RSI Jemursari  Bullying Macam-macam Bullying - Fisik Menghalangi, menyandung, mendorong, menjambak, memukul, merusak barang. - Verbal Panggilan merendahkan, teriak, mengolok, ejek fisik, sifat, status sosial, kritik frontal di depan umum, dsb. - Sosial Pengucilan atau tidak ditemani, bikin isu, rumor, gosip, fitnah. - Cyber Bully Di dunia digital, komentar negative, akun anonym, merendahkan, dsb. - Seksual Mengintip, menyebar foto, mengambil foto diam, memaksa lihat pornografi, bisa mengarah pada kekerasan seksual. Terjadi Bullying, antara lain -Kurangnya Empati. -Lemahnya Pengawasan. -Merasa Berbeda. Empat Posisi dalam Bullying, antara lain -Pelaku: tidak pede, Kompensasi jadi agresi, Awalnya korban. -Korban: tidak pede, Akibat dari trauma, Bisa jafi pelaku -Penonton: Bystander, acuh, cuek,Tidak mau berkonflik,Memilih diam -Penolong: Berpihak pada korban, Pasif: membantu diam2,Aktif: menengahi. Link teman:  https://rizkism19.blogspot.com

Resume Strategi Menumbuhkan Critical Thinking Ability Untuk Menemukan Solusi Terbaik

Gambar
  Pemateri: Arief Abdurrahman, ST.,MT - ITS  Badan Pusat Statistik mencatat Angka Partisipasi Kasar Perguruan Tinggi (APK-PT), yang menggambarkan jumlah masyarakat yang dapat melanjutkan pendidikan tinggi pada tahun 2021 baru sekitar 31,18%. Tertinggal dibanding Malaysia yang mencapai 50% dan Singapura yang lebih dari 70%. MASHLOW THEORY -Physiological needs: food, water, rest -Safely needs: Security, safely -Belongingnes and love needs: intimate relationship, friends Esteem needs: prestige and feeling  of accomplishment Self actualization: achieving one's full potential, including creative octivities Insan intelektual sepatutnya menjadi aktor utama dalam memberikan solusi nyata di tengah masyarakat Indonesia dan global Ruang Lingkup: Keprihatinan Bangsa 1. Korupsi 2. Narkoba 3. Terorisme & NKRI 4. Bencana alam 5. Bahasa daerah 6. Konservasi satwa liar 3 kekerasan di lingkungan pendidikan yaitu -BULLYING = Segala bentuk penindasan atau kekerasan -KEKERASAN SEKSUAL = Tindakan pe

Resume Tantangan dan peluang mahasiswa dalam revolusi industri 4.0 dan society 5.0

Gambar
  Pemateri: Dr. Ginanjar Rahman   AI yang dapat membantu kita, antara lain -Meresume: Humata, Perplexity, Consensus -Menulis: ChatGPT, Bing AI, Bard -Parafrase: Quillbot, Re Write it, Rite Bot Fakta Artificial Intelligent Artificial intelligent buatan, adalah kecerdasan bukan kecerdasan sesungguhnya Penggunaan Al berlebihan, berarti meragukan kecerdasan kita Keterbatasan Al dalam akses data dan penggunaan bahasa Menggunakan Al Secara Etis -Menjadikan Ai sebagai asisten -Originalitas ada di otak kita -Teknis ada di Al -Menggunakan Ai untuk lebih produktif -Penggunaan waktu efisien -Biaya lebih hemat -Memanfaatkan Al sebagai data base -Kita sebagal penyaji data/referensi -Kita sebagai analis dan esekutor Link teman: https://rizkism19.blogspot.com/?m=1

Resume Indonesia Emas

Gambar
  Pemateri: Diah Satyani Saminarsih, M. Sc Tugas WHO: Mengatur isu-isu kesehatan dunia Ensuring healthy life and promoting well, being for all of ages Penyakit tidak menular - Kanker - Ginjal - Diabetes - Hipertensi Berhubungan dengan pola hidup: Alkohol & Merokok Indonesia membutuhkan pendidikan dan kecerdasan.Indonesia juga membutuhkan beberapa infrastruktur dalam hal kesehatan Link teman: https://zuhdan0221.blogspot.com/2023/09/tantangan-dan-peluang-mahasiswa-dalam.html

Resume Mahasiswa bebas narkoba untuk mendukung Generasi Rahmatan lil alamin Unusa

Gambar
Permateri: Badan Narkotika Nasional Prov Jatim   INDONESIA DARURAT NARKOBA -Geografis yang terbuka menyebabkan Narkoba mudah masuk & menyebar di seluruh wilayah Indonesia -Peredaran gelap Narkoba bukan hanya menyasar orang dewasa dan remaja, melainkan juga anak-anak -Sistem penegakkan hukum yang belum mampu memberikan efek jera kepada penjahat Narkoba -Modus operandi dan variasi jenis Narkoba yang terus berkembang -Demografis yang sangat besar (260 juta jiwa) menjadi pasar potensial peredaran gelap narkoba PREDIKSI JUMLAH PENDUDUK 15-64 TAHUN TERPAPAR NARKOBA Angka prevalensi setahun terakhir penyalahgunaan narkoba meningkat dari 1,80% pada tahun 2019 menjadi 1,95% di tahun 2021. NARKOTIKA terbagi menjadi 3 golongan Golongan 1 hanya dapat digunakan untuk tujuan pengembangan IPTEK & tidak digunakan dalam terapi, berpotensi sangat tinggi mengakibatkan ketergantungan (Ganja, Heroin, Kokain, Opium, Katinon, MDMA/Ecstasy, dll Golongan 2 digunakan sebagai pilihan terakhir dalam peng

Resume Unusa dalam implementasi merdeka belajar kampus merdeka

Gambar
  Pemateri: Prof. Kacung Marijan, Drs., M.A., Ph.D. & Naufal Ilham Saputra  VISI Menjadi lembaga pendidikan tinggi yang tetkemuka dan unggul di Asean, Berjiwa Wirausaha serta Berjati Diri Islami. MISI Melaksanakan pendidikan akademik, profesi, dan vokasi berdasarkan sumber daya dan atmosfer yang kolabo untuk memacu keinginan belajar, berpikir analitis, kritis inovatif. Milestone: UNUSA saat ini Menjadi Universitas Berdaya Saing Regional enuju Excellent Entrepreneurship University. Kurikulum UNUSA: Jenjang Pendidikan Sarjana dan Diploma empat mengacu pada jenjang & KKNI Kegiatan Kemahasiswaan: -Penularan -Pengembangan Leadership -Pengembangan Minat dan Bakat  -Pengembangan bidang kesejahteraan  Dasar Pengembangan Karakter Melalui Keg. Kurikuler: 1. MK Agama MK Agama sebagai MKDU, semua Prodi wajib menempuh 2. MK Aswaja MK Aswaja sebagai MKDU, semua Prodi mendapatkan MK inidan merupakan penciri UNUSA 3. MK Kewirausahaan Semua Prodi ada MK Kewirausahaan 4. Pancasila Semua Prodi me